Blog Sembilan - Ada beberapa jenis burung yang paling digemari para kicau mania, seperti murai batu, kacer, cucak hijau, lovebird, jalak suren, kenari, dan banyak lagi jenis lainya, namun saat ini menurut info dari beberapa penggemar burung, mulai pemilik burung, pedagang, ataupun yang hanya sekedar penggemar burung biasa dan bahkan pedagang sangkar burung yang paling banyak laku adalah sangkar burung kacer dan itu menandakan bahwa harganya saat ini yang lagi naik adalah Kacer, sehingga ada seorang pedagang burung mengatakan: “Waah… kacer saiki lagi larang mas, mending murai batu wae…” , kata si pedagang di daerah pasar burung Kebayoran Lama.
Beberapa hari yang lalu sempat datang ke pasar burung kebyoran lama, memang betul, harga burung bakalan (trotolan) kacer jantan Rp 350 ribuan, dengan kondisi burung bagus dan sehat, dan stocknya pun menipis, tidak seperti sebelum-sebelumnya.
Namun perlu hati-hati ketika membeli burung Kacer, baik yang masih anakan (trotolan) ataupun yang sudah dewasa. Utamakan dan perhatikan membeli burung dengan kuwalitas burung sehat.
Beberapa tanda burung Kacer sehat silahkan bisa dilihat disini.
ARTIKEL TERKAIT TENTANG BURUNG KACER:
- Cara Membuat Kacer Cepata Gacor (Sesuai Pengalaman Kawan)
- Cara Membedakan Kacer jantan dan betina
- Cara Merawat Kacer Sedang Mabung
- Jenis-Jenis Burung Yang Paling Dicari Saat Ini
- [VIDEO] - Kacer Gacor Mantab
ARTIKEL TERKAIT TENTANG BURUNG KACER:
- Cara Membuat Kacer Cepata Gacor (Sesuai Pengalaman Kawan)
- Cara Membedakan Kacer jantan dan betina
- Cara Merawat Kacer Sedang Mabung
- Jenis-Jenis Burung Yang Paling Dicari Saat Ini
- [VIDEO] - Kacer Gacor Mantab
Demikian semoga bermanfaat.
Salam